kargo jakarta

Berapa Harga Jasa Cargo Jakarta? Ini Jawabannya

Masing-masing jasa cargo Jakarta terbaik dan terawet menerapkan harga yang berbeda untuk pengiriman. Tentunya diesuaikan dari jenis ekspedisinya (darat. Udara, laut). Kebijakan ini harus dipahami dengan sedetail mungkin agar tidak salah dalam menafsirkan keuntungan.

Oleh karena itu dalam pembahasan kali ini akan diulas lengkap tentang bagaimana ketentuan dan cara umum dalam mengetahui harga jasa cargo. Informasi ini sangat penting, terutama bagi Anda yang baru merintis bisnis dan mencoba pengiriman menggunakan cargo.

kargo jakarta

Ketentuan dan Cara Menghitung Jasa Cargo Jakarta

Perlu dipahami dengan benar bahwa untuk mengetahui berapa harga yang dibebankan pada pengirim, perlu dilihat dari beberapa segi terlebih dahulu. Pertama adalah daerah atau tujuan. Kedua moda transportasi yang digunakan dan ketiga volume barang. Berikut ketentuan dan harganya :

1.     Charge Asuransi

Jasa cargo Jakarta yang berkualitas tentunya akan menawarkan kepada Anda terkait charge asuransi. Biasanya adalah sebesar 0,25% dari total pengiriman yang dilakukan. Minimumnya adalah Rp. 250.000. Asuransi ini sangat disarankan agar mendapatkan hasil yang tidak mengecewakan.

2.     Harga Cargo

Jika Anda bertanya bagaimana menghitung harga cargo jawabannya adalah panjang dikali lebar, dikali tinggi kemudian dikali 0,6. Hasilnya akan diperoleh biaya cargo. Namun untuk packing menggunakan kardus atau plastik (jika Anda mempercayakan proses packing kepada jasa kirim) maka akan didiskusikan lebih lanjut.

3.     Ketentuan Alat Berat

Nah jasa cargo Jakarta menerapkan ketentuan mengenai barang yang beratnya diatas 150 kg. Pengiriman akan dilakukan menggunakan charge berat. Apabila barang yang dikirimkan lebih dari 500 kg maka akan ada free pick up untuk Jakarta dan Tangerang.

Sedangkan jika barangnya berton-ton maka harga bisa dinegosiasikan. Menggunakan jasa cargo sebenarnya lebih murah dibanding pengiriman biasa. Namun untuk barang kecil atau ringan maka rumusnya adalah:

–          P X L X T/4000 (untuk jalur darat)

–          P X L X T/ 6000 (untuk jalur udara)

Jika Anda masih bingung terkait berapa sih sebenarnya harga jasa cargo Jakarta untuk barang yang akan dikirim. Caranya gampang, cukup gunakan Mas Cargo Express karena sudah ada fitur otomatis yang mampu mendeteksi berapa tarif yang akan dibayarkan sesuai dengan kota tujuan.